Dunia Komunikasi

Jurnal Ilmu Komunikasi Universitas Mulawarman
Kampus

PERANAN KOMUNIKASI PERSUASIF DALAM MENINGKATKAN MINAT BACA MASYARAKAT DI DINAS KEARSIPAN DAN PERPUSTAKAAN (Muhammad Nabawi, Endang Erawan, Kadek Dristiana D)

Submitted by: Nabawi, Muhammad
On: Sep 3, 2018 @ 8:52 AM
IP: 36.83.38.6

  • Judul artikel eJournal: PERANAN KOMUNIKASI PERSUASIF DALAM MENINGKATKAN MINAT BACA MASYARAKAT DI DINAS KEARSIPAN DAN PERPUSTAKAAN
  • Pengarang (nama mhs): Muhammad Nabawi, Endang Erawan, Kadek Dristiana D
  • Abstrak (max. 1600 huruf atau 250 kata): Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peranan komunikasi persuasif dalam meningkatkan minat baca masyarkat di Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Paser. Penelitian ini dilakukan di Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Paser. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Sumber data yang digunakan adalah sumber data primer dan data sekunder yang berkaitan dengan situasi dan kondisi empiris. Dalam penelitian ini, peneliti juga menggunakan penelitian survey, wawancara dan dokumentasi guna memperoleh data primer mengenai peranan komunikasi persuasif dalam meningkatkan minat baca masyarkat di Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Paser. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peranan komunikasi persuasif dalam meningkatkan minat baca masyarakat di Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Paser sudah berjalan dengan cukup baik. Diantara kegiatan komunikasi persuasif yang dilaksanakan di antaranya perpustakaan keliling, pojok baca, dan spanduk atau baliho. Kesimpulannya peranan komunikasi persuasif dalam meningkatkan minat baca masyarakat di Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Paser sudah berjalan dengan cukup baik. Hal ini dilihat dari jumlah pengunjung yang meningkat dan juga tanggapan yang baik dari masyarakat mengenai kegiatan yang telah dilakukan.
  • Kata kunci (max. 80 huruf atau 10 kata): Komunikasi Persuasif, Minat baca, Kabupaten Paser.
  • NIM: 1302055042
  • Angkatan (tahun masuk, mis. 2009): 2013
  • Program Studi: Ilmu Komunikasi
  • Sumber tulisan: Skripsi
  • Pembimbing: Drs. Endang Erawan, M.Si & Kadek Dristiana D, S.Sos., M.Med.Kom
  • Nama eJournal: eJournal Ilmu Komunikasi
  • Volume: 6
  • Nomor: 3
  • Tahun: 2018
  • File artikel eJournal (format .doc, max. 2 Mb): JURNAL M.Nabawi(1302055042) (09-03-18-08-52-15).docx (52 kB)
  • File artikel eJournal (format .PDF, max. 5 Mb): JURNAL M.Nabawi(1302055042) (09-03-18-08-52-15).pdf (158 kB)

Print Friendly, PDF & Email