Dunia Komunikasi

Jurnal Ilmu Komunikasi Universitas Mulawarman
Kampus

PENGARUH TAYANGAN UPIN DAN IPIN TERHADAP PENGGUNAAN BAHASA MELAYU MURID SDN 001 SAMBUTAN SAMARINDA (Amril Amrullah)

Submitted by: ,
On: Aug 8, 2017 @ 7:34 AM
IP: 36.83.45.156

  • Judul artikel eJournal: PENGARUH TAYANGAN UPIN DAN IPIN TERHADAP PENGGUNAAN BAHASA MELAYU MURID SDN 001 SAMBUTAN SAMARINDA
  • Pengarang (nama mhs): Amril Amrullah
  • Abstrak (max. 1600 huruf atau 250 kata): Hal yang melatar belakangi penelitian ini adalah diduga adanya pengaruh tayangan upin dan ipin terhadap penggunaan bahasa melayu murid SDN 001 sambutan. Tujuan penelitian ini ialah untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh tayangan kartun upin dan ipin terhadap penggunaan bahasa melayu murid SDN 001 sambutan. Teori yang digunakan peneliti ialah teori AIDDA karena teori ini menjelaskan suatu proses psikologis yang terjadi pada diri khalayak (komunikasi) dalam menerima pesan komunikasi. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan jenis penelitian eksplanasi.. Penelitian eksplanasi bertujuan untuk menjelaskan hubungan atau pengaruh antara variabel penelitian dan menguji hipotesis yang diajukan. Penelitian ini memiliki dua buah variabel yaitu tayangan upin dan ipin sebagai variabel bebas dan penggunaan bahasa melayu sebagai variabel terikat. Hasil penelitian menunjukan bahwa ada pengaruh tayangan kartun ipin dan ipin terhadap penggunaan bahasa melayu murid SDN 001 sambutan. Hipotesis penelitian membuktikan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima, ini terbukti dari t_hitung (2,649)>t_tabel (1,647). Ha dalam penelitian ini adalah adanya pengaruh tayangan upin dan ipin terhadap penggunan bahasa melayu murid SDN 001 Sambutan.
  • Kata kunci (max. 80 huruf atau 10 kata): Pengaruh, upin dan ipin, bahasa melayu.
  • NIM: 1002055186
  • Angkatan (tahun masuk, mis. 2009): 2010
  • Program Studi: Ilmu Komunikasi
  • Sumber tulisan: Skripsi
  • Pembimbing: Dr. Cathas Teguh Prakoso, S.Sos., M.Si dan Drs. Ghufron, M.Si
  • Nama eJournal: eJournal Ilmu Komunikasi
  • Volume: 5
  • Nomor: 3
  • Tahun: 2017
  • File artikel eJournal (format .doc, max. 2 Mb): jurnal selesai (08-08-17-07-34-51).docx (37 kB)
  • File artikel eJournal (format .PDF, max. 5 Mb): jurnal selesai (08-08-17-07-34-51).pdf (65 kB)

Print Friendly, PDF & Email